BLC TELKOM KLATEN - Be Creative,Innovative and Share Your Knowledge to Others

Wednesday, April 6, 2016

Install CMS Lokomedia

 Cara Instalasi CMS Lokomedia Di Localhost Linux


 

 CMS Lokomedia adalah CMS OpenSource buatan anak negeri yang tak kalah menarik seperti CMS yang lainnya.

 Berikut adalah langkah-langkah install CMS

1. Copy dan pindahkan aplikasi/cms lokomet pada direktori server root var/www/html. Copy menggunakan perintah (nautilus) atau bisa dengan "cp /var/www/html
2. Extrack aplikasi/cms dengan perintah (unzip)
3. Berikan hak akses sebagai root agar Apache php dan sebagainya dapat dijalankan atau dieksekusi dengan perintah (chown -R www-data:www-data lokomet/ dan
#chmod 755 [nama file] ) lalu enter
4. Setelah itu kita buka file lokomet di direktori /var/www/html dan ternyarta data lokomet masih silang/masih belum bisa di buka dan caranya kita beri "Chmod Recursive" ! 
5. Ketikan Perintah Seperti gambar berikut ini : 

  •  Penjelasan : Pada type f -exec chmod 644 "Untuk pemberian hak akses pada semua file
  • Penjelasan : Pada type d -exec chmod 755 "Untuk pemberian hak akses pada semua folder
6. Dan semua folder sudah bisa di akses.



 7. Selanjutnya saya akan membuat database terlebih dahulu melalui phpmyadmin , dengan nama data base "dblokomet"

  •  Catatan : 
  • Setelah ini kita klik import - Browser - Import data sqlnya 
Berikut Hasilnya : 
 

  

8. Jangan lupa kita membuka folder config - pilih koneksi.php edit mengunakan bluefish editor , sublime , gendit dll untuk melihat apa konksi.phpnya sudah benar atau belum.

9. Buka browser (localhost/lokomet) dan akan tampil gambar seperti dibawah ini :

10. Halam admin : 
 
 

Semoga Berhasil !!!

Sekian yang bisa saya bagikan hari ini , Apabila ada kesalahan dalam pengetikkan dalam postingan ini, saya mohon maaf.
Sekian & Terima Kasih.
 
Share:

0 comments:

Post a Comment

LUPA JAM DAN TANGGAL ???

ivansys66.blogspot.com

ADD MY FACEBOOK

Total Pageviews

About us

Electro
Ivansys. Powered by Blogger.

Like This Theme